4 Aplikasi yang Bikin Mudik Makin Asyik

Musim mudik telah tiba. Nah, masalah yang pasti bakal dihadapi pemudik adalah kemacetan. Untuk membantu pemudik terhindar dari jebakan kemacetan, banyak aplikasi yang menawarkan bantuannya.

Tak sekadar sebagai informasi lalu lintas, di dalam aplikasi ini juga terdapat info menarik lainnya terkait yang pastinya berguna bagi pemudik, seperti stasiun pompa bahan bakar terdekat, rumah makan, hingga tempat ibadah.


Asyiknya lagi, ada juga aplikasi yang menawarkan streaming video dari CCTV yang terpasang di sejumlah titik lalu lintas yang berpotensi macet.


Dengan begitu, pemudik dapat mengantisipasi kemacetan yang mungkin terjadi di depannya dan mencari jalan alternatif.


Penasaran apa saja? Berikut aplikasi yang bisa bikin mudik jadi asyik yang detikINET rangkum dari beberapa sumber.