Yogyakarta - Tak cuma Jokowi yang bisa blusukan, Telkomsel pun turut melakukannya. Namun blusukan yang dilakukan operator seluler ini dalam bentuk ekspansi jaringan.Telkomsel ingin terus menjaga eksistensi mereka di Indonesia Timur. Rencana pembangunan 3.276 BTS baru di area Papua, Maluku, Sulawesi dan Kalimantan (Pamasuka) di tahun 2014 menandai pencanangan...
Restui 'Perkawinan' XL-Axis, Tifatul Minta 'Mahar' Frekuensi
Jakarta - Menkominfo Tifatul Sembiring akhirnya memberikan restu terhadap 'perkawinan' XL Axiata dengan Axis Telekom Indonesia. Namun tetap ada syarat yang dipatok Tifatul terkait pengembalian frekuensi.Persetujuan tersebut tertuang dalam surat Menteri Kominfo No. 1147/M.KOMINFO/UM.01.01/11/2013 tertanggal 28 November 2013 yang juga ditembuskan kepada...
Operator 3 dan Ambisi 13% di 2013
Jakarta - Bagi sebagian orang, '13' merupakan angka sial. Namun bagi operator Tri -- PT. Hutchinson 3 Indonesia -- '13' merupakan target presentase pangsa pasar yang ingin diraih di akhir tahun 2013.Hal ini ditegaskan Presiden Direktur Tri Manjot Mann, Chief Commercial Officer Bhuwan Kulshrestha dan Wakil Presiden Komisaris Erick Thohir.Pada tahun...
Samsung Lirik OS Firefox
Jakarta - Samsung dikabarkan melirik sistem operasi Firefox OS bikinan Mozilla. Raksasa elektronik asal Korea Selatan ini ingin bermitra dengan Mozilla dalam pengembangan OS smartphone.Kabarnya, Samsung ingin memadukan kemampuan Firefox dengan Tizen, OS baru buatan Samsung. Wonsuk Lee selaku Chief Secretary Samsung menilai kemitraan antara kedua pihak...
Gaet 128 Juta Pengguna, Telkomsel Tak Mau Jemawa
Yogyakarta - Telkomsel boleh berbangga menjadi operator selular terbesar di Tanah Air. Namun meski telah mengantongi lebih dari 128 juta pelanggan, anak usaha Telkom itu tak ingin lupa diri."Pelanggan kita sudah lebih dari 128 juta. Kami masih butuh feedback untuk terus berimprovisasi. Sebagai operator terbesar dan terluas kita tak ingin lupa diri,"...
500 Ribu iPhone 5S Diproduksi Tiap Hari
Jakarta - iPhone 5S rupanya lebih laku dibandingkan iPhone 5C, meski 5C harganya lebih murah. Fitur pemindai sidik jari ataupun prosesor 64 bit yang diandalkan iPhone 5S sepertinya mampu menggoda konsumen.Laporan dari media Wall Street Journal menyebutkan bahwa pabrik Foxconn, mitra manufaktur Apple dalam pembuatan iPhone, beroperasi maksimal untuk...
'Pemangkasan Harga BlackBerry Z10 Bagian dari Strategi'
Jakarta - Harga BlackBerry Z10 sudah turun lumayan jauh dari harga perdananya dahulu yang di atas Rp 6 jutaan. Saat ini, BlackBerry Z10 sudah masuk kategori harga di bawah Rp 5 juta.Menurut pihak BlackBerry, penurunan banderol Z10 memang sudah direncanakan dan terkait dengan strategi pemasaran dari perusahaan. Terlebih, produk baru BlackBerry sudah...
Mampukah Ponsel Jolla Jadi Next Nokia?
Jakarta - Nokia pernah menjadi kebanggaan negara Finlandia ketika belasan tahun mereka berkuasa sebagai produsen ponsel terbesar di dunia. Kini, Nokia terpuruk yang berujung pada akuisisi oleh Microsoft.Nama Nokia memang kadung melegenda di Finlandia. Nokia dianggap membantu negara itu bangkit dari keterpurukan dalam sebuah krisis ekonomi yang menerpa...
Peminat BlackBerry Z30 Digoda Cashback Rp 3 Juta
Jakarta - Para peminat BlackBerry Z30 sudah bisa mendapatkannya di Indonesia. BlackBerry mengadakan acara grand launching Z30 di Mal Kota Kasanlanka, Jakarta tanggal 30 November sampai 1 Desember 2013.Untuk menarik peminat, BlackBerry mengadakan program diskon bagi pembeli Z30 dalam acara grand launching tersebut dengan persyaratan khusus. Misalnya,...
China Klaim Berhasil Bersihkan Internet
Beijing - China dikenal sebagai salah satu negara yang sangat ketat dalam menerapkan sensor di internet. Mereka mengklaim, upaya sensor tersebut berhasil 'membersihkan' internet yang diakses oleh warga negaranya.Sensor internet di China tidak hanya untuk menyaring pornografi atau situs berbau politik. Namun juga jejaring sosial besar buatan perusahaan...
Peminat BlackBerry Z30 Digoda Cashback Rp 3 Juta
Jakarta - Para peminat BlackBerry Z30 sudah bisa mendapatkannya di Indonesia. BlackBerry mengadakan acara grand launching Z30 di Mal Kota Kasanlanka, Jakarta tanggal 30 November sampai 1 Desember 2013.Untuk menarik peminat, BlackBerry mengadakan program diskon bagi pembeli Z30 dalam acara grand launching tersebut dengan persyaratan khusus. Misalnya,...
China Klaim Berhasil Bersihkan Internet
Beijing - China dikenal sebagai salah satu negara yang sangat ketat dalam menerapkan sensor di internet. Mereka mengklaim, upaya sensor tersebut berhasil 'membersihkan' internet yang diakses oleh warga negaranya.Sensor internet di China tidak hanya untuk menyaring pornografi atau situs berbau politik. Namun juga jejaring sosial besar buatan perusahaan...
Thunderbolt Berambisi Salip USB
Jakarta - Ambisi Intel yang ingin menjadikan thunderbolt sebagai interkoneksi standar guna menyaingi USB bakal makin serius dilakukannya pada tahun 2014. Produsen yang berpusat di Santa Clara, AS ini baru saja mengumumkan chip kontroler yang mampu menyodorkan potensi tertinggi konektivitas thunderbolt.Layaknya chip kontroler USB, chip kontroler dengan...
Disadap AS, Jerman Depak iPhone Rangkul BlackBerry
Jakarta - Kasus penyadapan tak hanya diributkan di Indonesia. Di Jerman pun demikian. Ketika Indonesia disadap intelijen Australia, Jerman kabarnya juga mencak-mencak terhadap penyadapan yang dilakukan NSA, badan keamanan nasional AS.Tak tanggung-tanggung, yang disadap NSA adalah orang nomor satu di negeri itu. Siapa lagi kalau bukan kanselir Angela...
Operator Konsolidasi, Negara Tak Jadi Rugi
Jakarta - Menkominfo Tifatul Sembiring akan segera mengeluarkan rekomendasi teknis untuk mendorong proses konsolidasi antar operator. Menteri tak mau konsolidasi antara XL dan Axis batal karena negara bisa rugi Rp 1 triliun. Kok bisa?Dijelaskan oleh Tifatul, negara bisa rugi karena Axis dinilai tak lagi mampu membayar biaya hak penggunaan (BHP) frekuensi...
Analisis Big Data untuk Toko Kecil? Bisa kok!
Sydney - Solusi big data tidak hanya bisa dilakukan oleh perusahaan-perusahaan besar. Jika sebuah startup ingin menggali keuntungan dari pengolahan big data, sah-sah saja.Adrian de Luca, Chief Technology Officer (CTO) Hitachi Data Systems APAC, mencontohkan sebuah tempat makan kecil di London yang melakukan pengolahan big data untuk menelisik keinginan...
Tangkal Hacker, Kemhan: Pasukan Cyber Sudah Ada!
Jakarta - Kementerian Pertahanan (Kemhan) sudah siap menangkal serangan para hacker yang di jagat dunia maya. Kemhan sudah mempunyai prajurit cyber defence."Sudah ada," kata Menhan Purnomo Yusgiantoro di acara Forum Pemred, di Hotel Atlet Century, Jakarta, Jumat (29/11/2013).Menurut Purnomo, kalau bicara cyber defence, maka terkait dengan regulasi...
iPhone Jadi Raja di Jepang
Tokyo - Masyarakat Jepang tampaknya sangat menggemari iPhone. Buktinya, ponsel kebanggaan Apple tersebut berhasil meraih penjualan terbanyak.Menurut penelitian biro riset Kantar Worldpanel Comtech, iPhone mempunyai pangsa pasar hingga 76% dalam total penjualan smartphone di Jepang pada bulan Oktober 2013 lalu.Selain didukung produk baru iPhone 5S dan...
Thunderbolt Berambisi Salip USB
Jakarta - Ambisi Intel yang ingin menjadikan thunderbolt sebagai interkoneksi standar guna menyaingi USB bakal makin serius dilakukannya pada tahun 2014. Produsen yang berpusat di Santa Clara, AS ini baru saja mengumumkan chip kontroler yang mampu menyodorkan potensi tertinggi konektivitas thunderbolt.Layaknya chip kontroler USB, chip kontroler dengan...
Disadap AS, Jerman Depak iPhone Rangkul BlackBerry
Jakarta - Kasus penyadapan tak hanya diributkan di Indonesia. Di Jerman pun demikian. Ketika Indonesia disadap intelijen Australia, Jerman kabarnya juga mencak-mencak terhadap penyadapan yang dilakukan NSA, badan keamanan nasional AS.Tak tanggung-tanggung, yang disadap NSA adalah orang nomor satu di negeri itu. Siapa lagi kalau bukan kanselir Angela...
Operator Konsolidasi, Negara Tak Jadi Rugi
Jakarta - Menkominfo Tifatul Sembiring akan segera mengeluarkan rekomendasi teknis untuk mendorong proses konsolidasi antar operator. Menteri tak mau konsolidasi antara XL dan Axis batal karena negara bisa rugi Rp 1 triliun. Kok bisa?Dijelaskan oleh Tifatul, negara bisa rugi karena Axis dinilai tak lagi mampu membayar biaya hak penggunaan (BHP) frekuensi...
Analisis Big Data untuk Toko Kecil? Bisa kok!
Sydney - Solusi big data tidak hanya bisa dilakukan oleh perusahaan-perusahaan besar. Jika sebuah startup ingin menggali keuntungan dari pengolahan big data, sah-sah saja.Adrian de Luca, Chief Technology Officer (CTO) Hitachi Data Systems APAC, mencontohkan sebuah tempat makan kecil di London yang melakukan pengolahan big data untuk menelisik keinginan...
Tangkal Hacker, Kemhan: Pasukan Cyber Sudah Ada!
Jakarta - Kementerian Pertahanan (Kemhan) sudah siap menangkal serangan para hacker yang di jagat dunia maya. Kemhan sudah mempunyai prajurit cyber defence."Sudah ada," kata Menhan Purnomo Yusgiantoro di acara Forum Pemred, di Hotel Atlet Century, Jakarta, Jumat (29/11/2013).Menurut Purnomo, kalau bicara cyber defence, maka terkait dengan regulasi...
Subscribe to:
Posts (Atom)