Jakarta - Pada sesi pertama review ini, telah dibahas beberapa fitur menarik yang menjadi andalan notebook gaming MSI GX60. Kali ini detikINET akan membahas review terhadap kinerja yang mampu disuguhkan oleh GX60.
Pengetesan dilakukan menggunakan aplikasi benchmark populer seperti SiSoft Sandra, Cinebench, 3DMark Vantage serta 3DMark 11. Meski tidak bisa sepenuhnya dijadikan patokan, namun hasil yang ditunjukkan setidaknya dapat menunjukan seberapa hebat kinerja salah satu notebook gaming andalan MSI tersebut.
Tanpa panjang lebar lagi, mari kita lihat seberapa hebat hasil yang ditunjukkan notebook gaming yang dipersenjatai prosesor A10-4600M dan pengolah grafis Radeon HD7970M dalam pengujian yang dilakukan oleh detikINET.
Next page :