Komparasi Galaxy S5 vs Galaxy S4

Setelah hampir setahun, Samsung akhirnya memperkenalkan penerus Galaxy S4 dengan sejumlah fitur yang diperbaharui. Lantas apa perbedaan kedua produk tersebut?

Jika dilihat dari sisi spesifikasi dan desain memang keduanya terlihat tak jauh berbeda. Galaxy S5 dan Galaxy S4 masih sama-sama menggunakan plastik, sedangkan untuk dapur pacunya sedikit ditingkatkan karena menggunakan chipset baru.


Sejumlah fitur gimmick juga tetap dipertahankan. Tapi jangan salah, Galaxy S5 juga punya beberapa fitur baru yang sangat bermanfaat.


Apa saja itu? Berikut penelusuran yang dikutip detikINET dari Techradar, Selasa (25/2/2014):


Berita ini juga dapat dibaca melalui m.detik.com dan aplikasi detikcom untuk BlackBerry, Android, iOS & Windows Phone. Install sekarang!