Tak terasa, penghujung tahun 2014 sudah tiba. Di jagat teknologi, begitu banyak gadget yang diluncurkan pada tahun ini. Tidak semua sukses tentu saja, beberapa menemui kegagalan dalam meraih minat konsumen.
Beberapa faktor menjadi alasan kegagalan itu. Mungkin karena barangnya benar-benar baru sehingga terasa asing, marketing kurang sukses atau memang kegunaannya masih diragukan.
Jadi, apa saja gadget yang dinilai gagal berkibar di tahun ini? Simak beberapa di antaranya berikut ini yang dihimpun dari berbagai sumber.